-->

BLOKIR WEBSITE/APLIKASI DENGAN KONTEN DI MIKROTIK

Assalamu'alaikum sobat IT semua,gimana kabarnya ?? semoga baik-baik saja ya.Pada kesempatan kali ini saya akan membahas tentang blokir situs karena sekarang saya ngoprek firewall di mikrotik.

Firewall Mikortik memiliki banyak sekali yang bisa dilakukan dalam urusan firewall.Pada kesempatan kali ini kita akan membahas mengenai fitur firewall lagi yaitu Blocking. Pada pembahasan Blocking kali ini kita akan membahas bagaimana caranya membuat rule blocking berdasakan kata (konten). Blocking sendiri bertujuan untuk membatasi hak akses kepada client terhadap situs2 tertentu.

Kenapa harus di firewall dan kenapa harus di block, tujuannya untuk mencegah hal hal yang tidak diinginkan yang dilakukan  oleh  client tahukan seperti apa ?Memblocking konten-konten negatif pada implementasi realnya, jika pada tutorial ini hanya akan memberikan contohnya saja.

Memblock konten-konten yang tidak diinginkan, kemudian memberikan kesucian terhadapa jaringan yang kia miliki karna jika seseorang yang mengakses yang negati dari routerboad kita pasti akan terbloc atau tidak bisa akses.

Alat dan bahan:
  • Mikrotik routerboard
  • Laptop
  • kabel ethernet
  • Sumber listrik

Untuk bisa melakukan pemblockiranya bisa kita lakukan pada menu IP > Firewall > Filter rules. Untuk konten yang akan kita blok adalah sebagai berikut : detik, buka lapak, serta youtube.
parameternya sebagai berikut : chain : forward, Content : kaskus dan actionnya : drop. cap cus langsung beerangkat.


setelah kita add " tambah "kemudian sesuai dengan para meter 
chainnya kita beri forward.


Setelah itu kita ke tab Advandce, pada bagian konten kita masukan situs apa yang akan kita blog, untuk awalan kita coba block situs kaskus.co.id, dalam penulisan kata pada content tidak perlu memasukan nama domain.


Setelah itu bergerak ke tab Action, action nya kita berikan drop agar packetnya nanti djatuhkan dan ditolak.


Sampai disitu kemudian untuk memblock situs bukalapak, youtube dll bisa anda buat rule seperti diatas, hanya saja berbeda pada yang disiikan pada content.


Sekarang kita coba akses ke tiga situs tersebut, yang kita block tadi untuk membuktikan apakah konfigurasi sudah berjalan dengan baik atau belum.

the connection time out 


Pada situs kaskus.co.id hanya berputar putar saja 


Pada situs Bukalapak pun sama hanya berputar putar saja dan ujung-ujungnya connection time out.

Dari 3 situs yang coba kita block, hasilnya sesuai dengan yang diharapkan yaitu berhasil terblock ,Cukup mudah bukan. Konfigurasi ini bisa kita terapkan dimana saja bisa diwanet dirumah dll.

Sekian yang dapat saya sampaikan,mohon ma'af apabila ada kesalahan dalam penulisan artikel kali ini dan semoga bermanfa'at bagi kita semua wabillahi taufiq wal hidayah.


Wass'alamualaikum wr.wb

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "BLOKIR WEBSITE/APLIKASI DENGAN KONTEN DI MIKROTIK"

Post a Comment

iklan